Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) Negara Republik Indonesia melakukan Webinar secara daring pada hari Selasa, 14 Juli 2020. Sebagai pemateri Trian Yunanda, M.Sc ( Direktur Pengelolaan Sumber Daya Ikan, KKP) menyampaikan penyusunan pedoman dan tata kelola dan pemanfaatan sumber daya ikan di Wilayah Pengelolaan Perikanan Negara Republik Indonesia di Perairan Darat (WPPNRI-PD). Kegiatan tersebut diikuti …