PEJABAT PENGADAAN PADA DINAS PERIKANAN IKUTI WEBINAR PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN BARANG JASA

Dalam rangka meningkatkan kompetensi, pengetahuan profesionalitas ASN dalam pengadaan barang dan jasa di lingkup Pemerintah Kabupaten Kapuas Hulu. Bagian Pengadaan Barang dan Jasa Sekretariat Daerah Kabupaten Kapuas Hulu mengadakan webinar secara online tentang manajemen kontrak pengadaan barjas (8/2/2021). Dinas Perikanan dalam hal ini sebagai peserta ikut dalam kegiatan tersebut. Para pejabat pengadaan barang/jasa pada lingkup …

TPI PUTUSSIBAU AKTIF DALAM BONGKAR MUAT IKAN 150 HINGGA 500 KG PER HARI

Keberadaan Tempat Pelelangan Ikan (TPI) di Putussibau Utara dirasa sangat menguntungkan baik bagi penjual maupun pengepul ikan. Lokasi TPI yang berada di depan taman alun sebelah jembatan penyebrangan serta dekat dengan lokasi pasar sangat strategis  untuk bongkar muat. Menurut data yang disampaikan oleh Petugas TPI Zaini kepada Kasi Pengelola TPI Mohammad Ridwan,S.IP.,M.AP sebanyak 7 kapal …